Komentar :
Anditya Gilang (01/05/2018 03:43)
Menyediakan aneka spareparts dengan pilihan harga dan kwalitas yang terbaik bagi pelangganya.
Mulai dari aki, ban luar, band dalam sampai dengan oli kampas rem dan perlengakapan innerparts lainnya.
Pelayanannya ramah sudah seperti leluarga sendiri jika sering berkunjung untuk memanjakan kendaraan pribadi anda disini.
Lokasinya sangat strategis, tepat di tepi jalan.
Hasil pekerjaanya juga cukup rapi, jadi jangan khawatir untuk berkunjung ke bengkel suwignyo motor.
Demikian ulasan singkat dari saya,
Kurang dan lebihnya mohon dimaafkan
Wassalamualaikum wr wb
Yuliana Yuliana (14/03/2016 14:29)
Karena tempatnya harus bengkel.