Komentar :
Dian Poetra (20/02/2017 04:54)
Minum segelas Teh "nasgitel" yang khas sambil menikmati suasana asli khas pedesaan.buka sampe dini hari,jadi gak perlu bingung klo kelaparan di tengah malam.kehabisan pulsa juga tersedia di sini.
Lokasi : jalan samping pegadian Sentolo,kulon progo.desa Kalibondol,Sentolo.
sulastri ningsih (20/02/2017 04:39)
Angkringan tradisional,dengan menu dan minuman tradisional bercitarasa khas.nuansa khas angkringan dan nuansa asli pedesaan menambah citarasa tersendiri yang tidak akan anda dapatkan di cafe modern.